Adalah ironi, bila kita sebagai orang Indonesia, terkadang tidak mengerti bahasa sendiri. Bahkan tidak jarang kita dengar, ada orang, apalagi seorang tokoh atau pejabat, lebih sering dan gemar menggunakan kata-kata asing dari bahasa Inggris ketika berbicara. Padahal sebagian besar kata-kata asing yang digunakannya itu sudah ada padanannya dalam bahasa kita, bahasa Indonesia. Kalau memang arti dan maksudnya sama dan semakna, kenapa tidak menggunakan kata dari bahasa Indonesia tersebut? Lain masalah kalau memang belum ada padanannya.
Atau coba kalau anda ditanya. Apa arti kata kulir? Apakah sejenis kuli? Atau seperti kuliner? Ternyata bukan. Kalau belum tahu, coba buka kamus Bahasa Indonesia ini. Di dalamnya akan anda temukan seperti ini:
Mudah, bukan? Nah, mulai sekarang cobalah sering membolak-balik kamus Bahasa Indonesia. Agar bisa menambah dan memperkaya perbendaharaan kata kita. Belum punya buku kamus bahasa Indonesia? Ebook ini mudah-mudahan bisa menjadi penggantinya.
LINK DOWNLOAD ADA DI SINI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar