Panduan Ringkas Keselamatan Bencana Gempa

PERSIAPAN


1. Mempersiapkan tas perlengkapan untuk situasi bencana
2. Mengetahui tempat dan jalur untuk menyelamatkan diri


3. Mengamankan benda-benda dan peralatan yang bisa runtuh
4. Mempersiapkan peralatan pemadam kebakaran

KETIKA GEMPA BERLANGSUNG


5. Bergerak menjauh dari jendela, kaca, dan benda-benda yang berat
6. Padamkan api secepat mungkin


7. Pastikan semua pintu-pintu keluar dalam keadaan terbuka
8. Apabila berada di atas ranjang, jangan bergerak, letakkan bantal di atas kepala anda


9. Merangkak di atas lutut, dan merunduk serendah mungkin
10. Berlindung di bawah meja yang kokoh


11. Pegang salah satu kaki meja
12. Tunggulah samping guncangan berhenti lalu segera keluar

SETELAH GEMPA


1. Ambil tas perlengkapan bencana dan tinggalkan rumah/ gedung. Jangan pernah menggunakan lift
2. Menjauhlah dari bangunan-bangunan yang rusak


3. Dalam setiap kasus guncangan, ikutilah prosedur keselamatan yang sama
4. Jangan kembali ke rumah sebelum pejabat lokal menganggap aman

sumber: safesteps.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar